Universitas Negeri Malang atau yang sering d sebut dengan singkatan UM adalah Universitas yang terletak di Malang dan Blitar Jawa Timur. Universitas Negeri Malang di dirikan pada 18 Oktober 1954. Pada saat pertama di dirikan universitas ini diberi nama PTPG Malang, lalu berubah menjadi IKIP Malang dan sekarang menjadi Universitas Negeri Malang.
Universitas Negeri Malang menjadi salah satu universitas yang banyak di incar oleh para mahasiswa baru, baik dari daerah Malang maupun dari luar Daerah. Hal ini di sebabkan karena prestasi atau kualitas Universitas Negeri Malang yang membanggakan. Selain itu jurusan di Universitas Malang yang cukup banyak juga menjadi pilihan mereka. Karena dengan jumlah jurusan yang cukup lengkap dapat memilih sesuai dengan keinginan masing-masing calon mahasiswa.
Untuk anda yang ingin mengetahui jurusan di Universitas Negeri Malang secara lengkap, berikut daftar jurusan di Universitas Negeri Malang :
- Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) meliputi:
- Bimbingan dan Konseling (BK)
- Teknologi Pendidikan (TEP)
- Administrasi Pendidikan (AP)
- Pendidikan Luar Sekolah (PLS)
- Kependidikan Sekolah Dasar & Prasekolah (KSDP)
- Fakultas Sastra (FS) meliputi:
- Sastra Indonesia (IND)
- Sastra Inggris (ING)
- Sastra Arab (ARA)
- Sastra Jerman (JRM)
- Seni dan Desain (SED)
- Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) meliputi:
- Matematika (MAT)
- Fisika (FIS)
- Kimia (KIM)
- Biologi (BIO)
- Fakultas Ekonomi (FE) meliputi:
1. Manajemen (MNJ)
2. Akuntansi (AKU)
3. Ekonomi Pembangunan (EKP)
- Fakultas Teknik (FT) meliputi:
- Teknik Mesin (TM)
- Teknik Sipil (TS)
- Teknik Elektro (TE)
- Teknologi Industri (TI)
- Program Studi S2 Pendidikan Kejuruan
- Fakultas Ilmu Keolahragaan (FIK) meliputi:
- Pendidikan Jasmani dan Kesehatan (PJK)
- Ilmu Keolahragaan (IK)
- Fakultas Ilmu Sosial (FIS) meliputi:
- Hukum dan Kewarganegaraan (HKn)
- Geografi (GEO)
- Sejarah (SEJ)
- Fakultas Pendidikan Psikologi (FPPsi)
- Program studi jenjang Magister interdisiplin di UM sebagai berikut.
- Program Studi Pendidikan Dasar (PDs)
- Program Studi Pendidikan Kejuruan (PKJ)
Semoga info daftar jurusan di Universitas Negeri Malang di atas bermanfaat