Universitas Gadjah Mada atau yang lebih sering di sebut dengan UGM adalah sebuah Universitas favorit yang berada di Daerah Istimewa Yogyakarta. UGM merupakan salah satu dari beberapa jajaran Universitas paling bagus di Indonesia.
Untuk anda yang ingin masuk ke UGM, dan belum mengetahui daftar jurusan di Universitas Gadjah Mada. Berikut daftar jurusan di Universitas Gadjah Mada :
Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
1) Matematika
2) Fisika
3) Kimia
4) Statistika
5) Geofisika
6) Ilmu Komputer
7) Elektronika dan Instrumentasi
Fakultas Biologi
1) Biologi
Fakultas Kedokteran Umum
1) Pendidikan Dokter
2) Gizi Kesehatan
3) Ilmu Keperawatan
Fakultas Kedokteran Gigi
1) Pendidikan Dokter Gigi
2) Ilmu Keperawatan Gigi
Fakultas Kedokteran Hewan
1) Pendidikan Dokter Hewan
Fakultas Farmasi
1) Farmasi
Fakultas Psikologi
1) Psikologi
Fakultas Teknik
1) Arsitektur
2) Fisika Teknik
3) Perencanaan Wilayah dan Kota
4) Teknik Elektro
5) Teknik Geodesi
6) Teknik Geologi
7) Teknik Industri
8) Teknik Kimia
9) Teknik Mesin
10) Teknik Nuklir
11) Teknik Sipil
12) Teknologi Informasi
Fakultas Geografi
1) Geografi dan Ilmu lingkungan
2) Kartografi dan Penginderaan Jauh
3) Pembangunan Wilayah
Fakultas Pertanian
1) Agronomi
2) Budidaya Perikanan
3) Ilmu Hama dan Penyakit Tumbuhan
4) Ilmu Tanah
5) Manajemen Sumber Daya Perikanan
6) Mikrobiologi Pertanian
7) Pemuliaan Tanaman
8) Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian
9) Sosial Ekonomi Pertanian (Agrobisnis)
10) Teknologi Hasil Perikanan
Fakultas Teknologi Pertanian
1) Teknik Pertanian
2) Teknologi Industri Pertanian
3) Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian
Fakultas Kehutanan
1) Ilmu Kehutanan
Fakultas Peternakan
1) Ilmu dan Industri Peternakan
Fakultas Ekonomika dan Bisnis
1) Akuntansi
2) Manajemen
3) Ekonomi
Fakultas Filsafat
1) Ilmu Filsafat
Fakultas Hukum
1) Ilmu Hukum
Fakultas Ilmu Budaya
1) Antropologi Budaya
2) Arkeologi
3) Ilmu Sejarah
4) Pariwisata
5) Bahasa Korea
6) Sastra Arab
7) Sastra Indonesia
8) Sastra Inggris
9) Sastra Jepang
10) Sastra Nusantara
11) Sastra Perancis
Fakultas Ilmu Sosial dan Politik
1) Manajemen dan Kebijakan Publik
2) Hubungan Internasional
3) Komunikasi
4) Pembangunan Sosial dan Kesejahteraan
5) Politik dan Pemerintahan
6) Sosiologi Semoga info daftar jurusan di Universitas Gadjah Mada di atas bermanfaat